Sejarah mencatat ,istilah kembar siam diawali dari lahirnya dua saudara kembar yg bernama Chang Bunker dan Eng Bunker (11 Mei 1811 - 17 Januari 1844), karena mereka lahir di siam (sekarang bernama Thailand) di provinsi Samutsongkram.. Tempat kelahiran mereka di siam merupakan asal muasal istilah kembar siam yg terus dipakai sampai saat ini.
Fota yg disamping tulisan ini adalah lukisan Chang Bunker dan Eng Bunker yg dilukis tahun 1836.
Mereka saling terhubung di tulang sternum, lever/hati mereka bersatu tetapi masing-masing lengkap secara anatomi. Pada 13 April 1843 mereka menikah dengan dua bersaudara . Chang menikah dengan Adelaide Yates dan Eng menikah dengan Sarah Anne Yates . Chang das istrinya memiliki 10 anak sedangkan Eng dan istrinya memiliki 12 anak.
Chang dan Eng meninggal pada hari yg sama pada tahun 1874.
Sumber: http://id.wikipedia.org/wiki/Chang_dan_Eng_Bunker